Perencanaan Dakwah Dalam Menghadapi Perubahan Sosial Di Era Globalisasi
DOI:
https://doi.org/10.56633/jdki.v1i2.286Abstract
Perencanaan dakwah merupakan suatu hal yang menentukan keberhasilan dalam dakwah. Perencanaan yang dipersiapkan secara matang, akan menghasilkan penyelenggaran dakwah berjalan secara terarah dan teratur. Sehingga segala sumber daya manusia, tenaga dan waktu yang ada tidak disia-siakan. Kelemahan dakwah yang selama ini dilaksanakan salah satu penyebanya adalah karena tidak terencana secara matang sesuai dengan kebutuhan sosial masa kini. Dakwah Terkesan bahwa penyelenggaraan dakwah yang terjadi selama ini hanya seadanya atau biasa-biasa saja hanya menurut selera da’i semata tanpa mempedulikan situasi dan kondisi jama’ah. Lembaga-lembaga dakwah atau para penyelenggara dakwah perlu melakukan perencanaan dakwah yang strategis dengan metode yang tepat supaya dakwah dapat diterima sesuai dengan kondisi psikologis terkini yang dihadapi oleh masyarakat. Perencanaan dakwah yang akan dirumuskan harus menelaah pada konsep perubahan sosial yang terjadi saat ini, di tengah derasnya arus globalisasi dengan harapan agar dakwah yang akan dilakasanakan kelak lebih mengarah pada tujuan dan sasran secara efektif dan efisien. Oleh karena itu, dengan menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif penulis ini mencoba menyelesaikan permasalahan yang menjadi tujuan penelitian ini, yakni bagaimana perencanaan dakwah dalam menghadapi perubahan sosial di era globalisasi.
References
Budijarto, A., (2018). PENGARUH PERUBAHAN SOSIAL TERHADAP NILAI-NILAI YANG TERKANDUNG DALAM PANCASILA, Jurnal Kajian Lemhannas RI, Edisi 34, Juni
Departemen Agama RI, (1994). AL-QUR’AN DAN TERJEMAHANNYA: JUZ 1-30, Jakarta: PT. Kumudasmoro Grafindo, Semarang.
Fajrie Mahfudlah. (2013). DAKWAH ISLAM DAN TANTANG MEDIA GLOBAL, Jurnal Islamic Review, Vol. II, No 2.
Hasan, Muhammad Tolhah, (2003). PROSPEK ISLAM DALAM MENHADAPI TANTANGAN ZAMAN, Lantabora Press , Jakarta, hlm. 56
Haq, Hamka, (2003). SYARIAT ISLAM: WACANA DAN PENERAPANNYA, Yayasan Al-Ahkam, Makassar.
Juhari, (2015). PERUBAHAN SOSIAL DALAM PERSPEKTIF DAKWAH, Jurnal Al-Bayan, Vol. 21, No. 32, Juli-Desember
Moleong, Lexy J., (1991). METODOLOGI PENELITIAN KUALTITATIF, Cet. Ke-III, Remaja Rosda Karya, Bandung.
Munir, M., Ilahi, W., (2006). MANAJEMEN DAKWAH, Kencana, Jakarta Ni’ami, Uswatun. 2020. “Aktualsasi Dakawah di Era Globalisasi”, Jurnal Dakwah dan Sosial Keagamaan, Vol. 7, No. 2.
Narwoko, J.D., Bagong, S., (2010). SOSIOLOGI: TEKS PENGANTAR & TERAPAN, Edisi Ketiga. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Rakhmwati, Istina, (2014). TANTANGAN DAKWAH DI ERA GLOBALISASI, Jurnal Komunikasi Penyiaran Islam, Vol. 8, No. 02, Agustus, 396.
Ridwan, Muhammad, (2019). PERENCANAAN DAKWAH PERSPEKTIF KOUMIKASI SOSIOKULTURAL, Dirasat: Jurnal Studi Islam dan Peradaban, Vol. 14, No.02.
Ridla, Muhammad Rosyid, (2008). PERENCANAAN DALAM DAKWAH ISLAM, Jurnal Dakwah: Media Dakwah dan Komunikasi Islam, 9 (2), 149-161.
Romli. (2019). DAKWAH ISLAM ERA GLOBALISASI, Ath Thariq: Jurnal Dakwah dan Komunikasi Vol. 3, No. 1.
Rosyada, Dede, (1993).HUKUM ISLAM DAN PRANATA SOSIAL, Raja Grafindo Perseda, Jakarta,
Sabarisman, M., (2012). PERUBAHAN SOSIAL DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MISKIN PERKOTAAN “PEMBERDAYAAN MELALUI KUBE DI KELURAHAN SAYANGSAYANG KOTA MATARAM”, Sosiokonsepsia Vol. 17, No. 03.
Sanderson, Stephen K., (2011). MAKRO SOSIOLOGI: SEBUAH PENDEKATAN TERHADAP REALITAS SOSIOLOGI, Edisi Kedua. Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada.
Sariyani, (2015). HUBUNGAN PARIWISATA DAN PERUBAHAN SOSIAL MASYARAKAT DI PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA, Jurnal Media Wisata, Vol. 13, No. 2, November
Syam, N., (2020). PARADIGMA DAN TEORI ILMU DAKWAH: PERSPEKTIF SOSIOLOGIS, Jurnal Ilmiah Syiar, Vol. 20, No. 01, Januari – Juni
Sugiyono, (2016). METODE KUANTITATIF, KUALITATIF DAN R&D, Bandung: Alfabeta.
Indy, R., Waani, F.J., dan Kandowangko, N., (2019). PERAN PENDIDIKAN DALAM PROSES PERUBAHAN SOSIAL DI DESA TUMALUNTUNG KECAMATAN KAUDITAN KABUPATEN MINAHASA UTARA, HOLISTIK, Journal Of Social and Culture, Vol. 12 No. 4, Oktober Desember.
Yayat M. Harujito, 2001. DASAR-DASAR MANAJEMEN. Bogor, Grasindo.
Zaqzuq, Mahmud Hamdi, 2004. REPOSISI ISLAM DI ERA GLOBALISASI, Cet. 1, Pustaka Pesantren: Yogyakarta
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Matlamat Minda
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).