Implementasi Pendidikan Humanis Religius Pada Pendidikan Dasar Islam

Authors

DOI:

https://doi.org/10.56633/jkp.v18i2.395

Keywords:

Humanis Religius, Implementasi, Pendidikan Humanis Religius, Pendidikan Dasar Islam,

Abstract

Tulisan ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi pendidikan humanis religius pada pendidikan dasar Islam. Praktek di lapangan menunjukkan bahwa masih kerap ditemukan model pembelajaran yang kurang menyenangkan sehingga peserta didik merasa kurang nyaman disekolah hingga berakhir melakukan tindak kekerasan. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu studi literatur (library research). Data dikumpulkan dari berbagai buku, majalah, koran, jurnal, dan sumber literatur yang lain. Data yang terkumpul kemudian dianalisis untuk mendapatkan pola dari data yang didapatkan. Hasil dari penelitianini  menunjukkan bahwa melalui pendidikan yang memanusiakan manusia dapat mewujudkan pembelajaran yang menyenangkan dan membuat peserta didik merasa aman dan betah. Oleh karena itu, implementasi pendidikan humanis religius pada pendidikan dasar Islam merupakan keharusan demi terciptanya pendidikan dan pembelajaran yang humanis dan harmonis. Keberhaislan penerapan pendidikan humanis religius dalam pendidikan dasar Islam dipengaruhi oleh peran guru dalam mengajar, metode yang digunakan, materi yang disampaikan serta evaluasi yang digunakan untuk mengukur kemampuan siswa baik dalam ranah kognitif, afektif, dan psikomotor.

References

Agama, Kementerian. Madrasah Indonesia: Madrasah Prestasiku, Madrasah Pilihanku. Jakarta: Direktorat Jendral Pendidikan Islam Kementrian Agama RI, 2015.

Aprison, Wedra. “Basis Epistimologi Humanistik-Religius.” EDUKASIA-Jurnal Penelitian Pendidikan 12, No. 1 (2017): 118.

Arifin, Jainul, and Junaidi. “Filsafat Sebagai ‘Dasar’ Agama (Islam).” Akademika: Jurnal Keagamaan Dan Pendidikan 18, no. 1 (2022): 74–84.

Arifin, Muzayyin. Filsapat Pendidikan Islam. Jakarta: Bumi Aksara, 2003.

Azis, Abd. “Humanisme Dalam Pendidikan Islam: Konsepsi Pendidikan Ramah Anak.” Jurnal Pendidikan Agama Islam 5 No. 1 (2017): 98.

Bagus, Lorens. Kamus Filsapat. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 1996.

Baharuddin, and Moh Makin. Pendidikan Humanistik (Konsep, Teori, Dan Aplikasi Praktis Dalam Dunia Pendidikan. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media, 2007.

Bahasa, Tim Penyusun Kamus Pusat Pembinaan Pengembangan. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka, 1995.

Daradjat, Zakiah. Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Bumi Aksara, 1992.

Desmita. Psikologi Perkembangan Peserta Didik. Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2011.

Faqihuddin, Achmad. “Internalisasi Nilai-Nilai Humanistik Religius Pada Generasi Z Dengan ‘Design For Chnage.’” Jurnal EDUKASIA Jurnal Penelitian Pendidikan Islam 12 No. 2 A (2017): 277.

Farikhin, Muhammad, and Abdul Muhid. “Penanaman Nilai-Nilai Pendidikan Islam Pada Anak Yatim Dan Dhuafa Melalui Pendidikan Luar Sekolah PENDAHULUAN Pendidikan Sejatinya Berperan Penting Atas Keberlangsungan Hidup Berbangsa Serta Bernegara , Maka Dari Itu Setiap Warga Negara Indonesia Berhak M.” Akademika: Jurnal Keagamaan Dan Pendidikan 18, no. 1 (2022): 45–65.

Hajar, Siti. “Analisis Kajian Teoritis Perbedaan, Persamaan Dan Inklusi Dalam Pelayanan Pendidikan Dasar Bagi Anak Berkebutuhan Khusus (ABK).” Jurnal Ilmiah Mitra Swara Ganesha 4 No. 2 Ju (2017): 42.

Hamalik, Oemar. Dasar-Dasar Pengembangan Kurikulum. Bandung: Rosda, 2013.

Hanafi, Hasan, Nurcholis Madjid, and Dkk. Islam Dan Humanisme Aktualisasi Humanisme Islam Ditengah Krisis Humanisme Universal. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2007.

Harahap, Nursapia. “Penelitian Kepustakaan.” Iqra’: Jurnal Perpustakaan Dan Informasi 8, no. 1 (2014): 68–74.

Hibana, Sodiq A Kuntoro, and Sutrisno. “Pengembangan Pendidikan Humanis Religius Di Madrasah.” Jurnal Pembangunan Pendidikan: Pendidikan Dan Aplikasi 3 No. 1 Ju (2015): 27.

Ibda, Hamidulloh. “Kontekstualisasi Humanisme Religius Persfektif Mohammed Arkoun Dalan Pendidikan Dasar Islam.” Jurnal At-Tajdid: Jurnal Ilmu Tarbiyah 9 no 1 Jan (2020): 20.

Idris, Saifullah, and Tabrani ZA. “Realitas Konsep Pendidikan Humanisme Dalam Konteks Pendidikan Islam.” JURNAL EDUKASI Jurnal Bimbingan Konseling 3, No. 1 (2017): 110.

Jacobsen, A. David, and Dkk. Metode-Metode Pengajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2009.

Jannah, Ida Nur. “Paradigma Humanisme Religius Pendidikan Islam (Telaah Atas Pemikiran Abdurrahman Mas`ud).” Jurnal Misykat Vol. 3 No. (2018): 167.

Jumaruddin, Abdul Gafur, and Siti Suardiman. “Pengembangan Model Pembelajaran Humanis Religius Dalam Pendidikan Karakter Di Sekolah Dasar.” Jurnal Pembangunan Pendidikan : Fondasi Dan Aplikasi 2 No. 2 (2014): 115.

Liputan6.com. liputan6.com (n.d.).

Maksum, Ali, and Luluk Yunan Ruhendi. Paradigma Pendidikan Universal Di Era Modern Dan Post Moderen. Yogyakarta: Irchisod, 2004.

Manan, Abd Latif, and Khairuddin. “Pendidikan Humanisme Religius Dalam Pendidikan Islam.” Jurnal Ta`dib 17, No. 2 (2019): 31.

Mas`ud, Abdurrahman. Menggagas Format Pendidikan Nondikotomik: Humanisme Religius Sebagai Paradigma Pendidikan Islam. Yogyakarta: Gama Media, 2007.

Muhammad, Atiyah Al-Abrasy. At-Tarbiyah Al-Islamiyah. Beirut: Darul Fikri Al-Arabi, n.d.

Mukhlas, and Siti Munawarah. “Metode Pembelajaran Nilai-Nilai Keagamaan Bagi Anak Usia Dini.” Akademika: Jurnal Keagamaan Dan Pendidikan 18, no. 1 (2022): 1–20.

Nasution, S. Sejarah Pendidikan Indonesia. Bandung: Jemmars, 1983.

Nata, Abuddin. Pemikiran Pendidikan Islam Dan Barat. Jakarta: Rajawali Press, 2012.

Oktori, Agus Riyan. “Urgensi Pendidikan Humanis Religius Pada Pendidikan Dasar Islam.” AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar2 3 No. 2 (2019): 190.

Rachmadayanti, Putri. “Penguatan Pendidikan Karakter Bagi Siswa Sekolah Dasar Melalui Kearifan Lokal.” JPSD 3 No. 2 Se (2017): 209.

Rahman, Musthofa. “Guru Humanis Dalam Pendidikan Islam.” Jurnal Pendidikan Islam XXXVIII No (2013): 96.

Sa`ud, Udin Syaefudin, and Mulyani Sumantri. “Pendidikam Dasar Dan Menengah.” File.UPI.edu.Fip, n.d.

Saleh, Khairul. “Pendidikan Humanis Antara Barat Dan Islam (Telaah Kritis Pemikiran Pendidikan John Dewey).” Dinamika Ilmu Jurnal Pendidikan 12 No 2 De (2012): 2.

Simanjuntak, IP. Perkembangan Pendidikan Di Indonesia. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, 1972.

Subaidi. “Konsep Pendidikan Islam Dengan Paradigma Humanis.” Jurnal Pendidikan Islam 10, No. 1 (2016): 43–46.

Sugiharto, Bambang. Humanisme Dan Humaniora Relevansinya Bagi Pendidikan. Yogyakarta: Jalasutra, 2008.

Syariati, Ali. Humanisme Antara Islam Dan Mazhab Barat. Bandung: Pustaka Hidayah, 2006.

Tafsir, Ahmad. Ilmu Pendidikan Islam. Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2015.

UU Sisdiknas no 20 tahun 2013 pasal 3, issued 2013.

UU Sisdiknas pasal 39 ayat 2, n.d.

Widodo, Hendro. “Pengembangan Respect Education Melalui Pendidikan Humanis Religius Di Sekolah.” Jurnal Lentera Pendidikan Vol. 21, N (2018): 119.

Yanto, Murni, and Syaripah. “Penerapan Teori Sosial Dalam Menumbuhkan Akhlak Anak Kelas I Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Rejang Lebong.” Jurnal Pendidikan Dasar Dan Pembelajaran Dasar 4 No. 2 Ok (2017): 66.

Published

2022-12-21